Author: Humas UINSU Official (Humas UINSU Official)

Home / Humas UINSU Official
Pembekalan KKN Tematik Ramadhan 2018
Post

Pembekalan KKN Tematik Ramadhan 2018

Berita UINSU Online – Selasa 8/5/18,Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas islam Negeri sumatera Utara melakukan Pembekalan Kuliah Kerja Nyata(KKN) Tematik Ramadhan Posdaya Berbasis Masjid Tahun 2018 di Kabupaten samosir. Yang di Hadiri Seluruh Peserta.

Ma’had Al Jami’ah (Medan)UIN SU Medan Melaksanakn Program Refresher
Post

Ma’had Al Jami’ah (Medan)UIN SU Medan Melaksanakn Program Refresher

UINSU Online – Ma’had Al Jami’ah (Medan), Ma’had Al Jami’ah UIN SU Medan melaksanakn program refresher sebagai program wajib tahunan yang dilaksanan bakda liburan semester ganjil. Tujuan diadakan program ini ialah untuk mempebahurui kembali niat menuntut ilmu di kampus UIN SU. Program ini di laksanakan pada hari sabtu (10/3/2018). Dihadiri oleh seluruh pengurus Ma’had Al...

UINSU Gelar Studium General Era Industri 4.0
Post

UINSU Gelar Studium General Era Industri 4.0

Medan, (UIN SU), Berita UINSU Online – Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UIN SU) menggelar kuliah umum Penguatan Kualitas Perguruan Tinggi dalam Era Digital 4.0 bersama Prof. Dr. Ir. KH. Mohammad Nuh, DEA di aula utama Kampus II UIN SU Jalan Williem Iskandar Medan, Rabu (30/01). Menghadapi tantangan era digital, perguruan tinggi perlu dikuatkan dan...

Negara
Post

Negara

Oleh : TGS. Prof. Dr. KH. Saidurrahman, M. Ag- Mengutip pendapat Harold J. Laski yang mendefenisikan pengertian Negara “ adalah suatu masyarakat yang diintegrasikan karena mempunyai wewenang yang bersifat memaksa dan yang secara sah lebih berkuasa daripada individu atau kelompok yang merupakan bagian dari masyarakat. Masyarakat adalah suatu kelompok manusia yang hidup dan bekerjasama untuk...

UIN SU Ikuti SPAN UM-PTKIN 2019 : Peminat PTKIN Terus Meningkat
Post

UIN SU Ikuti SPAN UM-PTKIN 2019 : Peminat PTKIN Terus Meningkat

Medan, (UIN SU), Berita UINSU Online- Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UIN SU) mengikuti peluncuran Seleksi Prestasi Akademik Nasional dan Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN- UM PTKIN) 2019 di Jakarta. Peluncuran ini sebagai tanda dimulainya mekanisme penyeleksian calon mahasiswa berprestasi di perguruan tinggi Islam yang disinyalir semakin tinggi peminat tiap tahunnya. Kepala...

Indeks Jurnal Ihya Al Arabiyah
Post

Indeks Jurnal Ihya Al Arabiyah

Medan (UIN SU), Berita UINSU Online – Jurnal Ihya Al Arabiyah telah terindeks di beberapa pengindeks yang ada, mudah-mudahan dengan terindeksnya jurnal ini dapatlah menambah minat penulis untuk mengirim artikelnya untuk dipublikasikan melalui jurnal Ihya Al Arabiyah: Jurnal Pendidikan Bahasa dan sastra Arab, adapun lembaga pengindeks yang telah mengindeks jurnal ihya ini adalah sebagai berikut:...